Terima Penghargaan Dari Dirjen Pajak, Kombes Pol Christian Tory: Kita Lebih Meningkatkan Kualitas Kinerja

Gema Lantang

- Redaksi

Rabu, 24 Mei 2023 - 16:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terima Penghargaan Dari Dirjen Pajak, Kombes Pol Christian Tory: Kita Lebih Meningkatkan Kualitas Kinerja

Terima Penghargaan Dari Dirjen Pajak, Kombes Pol Christian Tory: Kita Lebih Meningkatkan Kualitas Kinerja

Gemalantang.com -Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Jambi menerima penghargaan dari Dirjen Pajak yang diterima langsung oleh Dirreskrimsus Polda Jambi Kombes Pol Christian Tory.

Pemberian penghargaan ini diberikan bertempat di kantor pusat Direktorat Jenderal Pajak Kementrian Keuangan RI di Jakarta, Rabu (24/5/23).

Pemberian Penghargaan tersebut diberikan saat Rapat Kerja Nasional (Rakornas) Penegakan hukum Pajak dalam rangka Sinergisitas upaya aset Recovery dalam penegakan hukum pajak yang Berkeadilan.

Usai menerima penghargaan dari Dirjen Pajak, Dirreskrimsus Polda Jambi Kombes Pol Christian Tory saat dikonfirmasi sebelumnya mengucapkan terima kasih atas penghargaan yang diberikan oleh Dirjen Pajak atas kinerja Ditreskrimsus Polda Jambi.

” Puji syukur atas kerja keras kita dari Polda Jambi khususnya Ditreskrimsus bisa mendapatkan penghargaan atas kinerja penanganan kasus Pajak di Provinsi Jambi, ” ujarnya, Rabu (24/5/23).

Baca Juga :  Dirjen GTK Telah Surati Bupati dan Wali Kota Soal TPP, Ini Penjelasannya

Kombes Pol Christian Tory menambahkan, Penghargaan ini merupakan bukti kinerja anggota Korwas PPNS Ditreskrimsus Polda Jambi.

” Hari ini hanya ada 4 Polda yang mendapat penghargaan yaitu Polda Metro Jaya, Polda Jabar, Polda Bali dan Polda Jambi,” tambahnya.

Baca Juga :  Pasca Unjuk Rasa Oleh Pelajar, Nasib Plt Kepsek SMKN 1 Tanjung Jabung Barat Ada di Disdik Provinsi Jambi?

Selain itu Dirreskrimsus Polda Jambi juga menyebutkan, Kita akan tetap menjadi mitra kerja dalam membantu Penyidik PNS agar semakin baik lagi ditahun mendatang.

” Dengan telah diterimanya penghargaan ini maka kita dari Ditreskrimsus akan lebih meningkatkan kualitas kinerja khususnya dalam penanganan kasus Pajak di Provinsi Jambi, ” pungkasnya.

Berita Terkait

Bantu Percepatan Penurunan Stunting, Kapolda Jambi Siap Jadi Bapak Asuh
Cegah Pemahaman Radikalisme, Kapolda Jambi Intruksikan Ini Kepada Seluruh Personel
Kapolda Jambi Beri Penghargaan Kepada Personel Berprestasi
Hari Lahir Pancasila, Kapolda Jambi Ajak Nilai-nilai Pancasila Harus Dipraktekan
Kapolda Jambi Hadiri Penandatanganan Pedoman Kerja Teknis Antara Dit Pamobvit dan PT Perkebunan Nusantara VI
Direksi Garuda Indonesia Jambi Tawarkan Kerjasama Corporate Account dengan Polda Jambi
Bersama Al Haris, Kapolda Jambi Rusdi Hartono Sambut Kedatangan Jokowi
Jelang Pemilu 2024, Kapolda Jambi MoU Bersama Bawaslu Provinsi Jambi

Berita Terkait

Rabu, 7 Juni 2023 - 11:25 WIB

Sambut Hari Bhayangkara ke 77, Polda Jambi Gelar Pelatihan Kepada Pelajar SMA

Rabu, 7 Juni 2023 - 01:49 WIB

Bunda PAUD Zulva: Pendidikan Karakter Harus Ditanamkan Sejak Usia Dini

Selasa, 6 Juni 2023 - 19:09 WIB

Edi Purwanto Minta Disdik Provinsi Jambi Awasi Pelaksanaan PPDB

Minggu, 4 Juni 2023 - 09:49 WIB

Gelar Konferensi Besar Wilayah, LSMM Jambi Kini di Nahkodai Carlos Sianturi

Kamis, 1 Juni 2023 - 10:21 WIB

Hari Lahir Pancasila Bukan 1 Juni, Berikut Penjelasan Anggota DPRD Provinsi Jambi, Akmaluddin

Selasa, 30 Mei 2023 - 11:40 WIB

Demi Generasi Bangsa, Seorang Guru Rela Melewati Sungai Dengan Sampan Setiap Hari

Senin, 29 Mei 2023 - 19:19 WIB

Dinas PdK Batang Hari Ajukan Blangko Ijazah ke Kemendikbudristek, Ini Jumlahnya

Minggu, 28 Mei 2023 - 13:33 WIB

Dengar Langsung Keluhan Masyarakat Soal Konflik Lahan, Edi Purwanto Bakal Panggil BPN

Berita Terbaru

Al Haris Ingatkan ASN Jangan Pamer Gaya Hidup Hedon

Lifestyle

Al Haris Ingatkan ASN Jangan Pamer Gaya Hidup Hedon

Rabu, 7 Jun 2023 - 16:40 WIB