GEMALANTANG.COM – Ratusan pelajar Menengah Kejuruan Negri (SMKN) 1 Kabupaten Tanjab Barat yang berlangsung di halaman sekolah
Ratusan pelajar ini mengelar unjuk rasa untuk minta Plt Kepala Sekolah (Kepsek) berhenti dari jabatannya
Dalam orasinya sang orator meminta supaya Plt Kepsek turun, karena sejak di memimpin Kepsek baru dirasakan murid begitu arogan terhadap pelajar.
Tidak hanya arogan, semua fasilitas yang seharusnya bisa dipakai untuk pelajar, tapi Plt Kepsek membatasi semua fasilitas sekolah.
“Turunkan Kepsek arogan yang hanya memikirkan pribadinya, kembalikan hak-hak kami,” tegas pelajar, Senin (7/11/2022).
Kata pelajar, kami tak butuh Kepsek yang keras yang tidak mendukung murid berprestasi dan banyak aturan yang tidak mendidik.