Gemalantang.com – Hari ini, Minggu (9/4/2023) angkuta batubara kembali dihentikan untuk tidak lagi beroperasi oleh Ditlantas Polda Jambi .
Terkait angkutan batubara kembali dihentikan beroperasi, mendapat tanggapan dari Direktur Eksekutif LSM Sembilan, Jamhuri.
Jamhuri menilai, dengan kembali akan menutup aktivitas angkutan batubara tak ubahnya seperti rengekan anak kecil kehilangan mainan.
Ia juga mengatakan, amat disayangkan kebijakan tersebut terkesan tidak sama sekali memberikan kepastian hukum, bahkan cenderung sebagai kelinci percobaan serta tidak mencerminkan suatu sikap yang kredible dan akuntable .